Rabu, 16 Februari 2011

PPATK Curigai 42 dari 15.765 Rekening Pegawai dan Keluarga Ditjen Pajak

Padangnews.com-Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) menemukan 42 pemilik transaksi mencurigakan di lingkungan Ditjen Pajak. Jumlah itu diperoleh dari hasil analisis rekening seluruh pegawai pajak sebanyak 3.616 orang dan anggota keluarganya sebanyak 12.089 orang.

"Hasil analisis terkait pegawai dilingkungan Ditjen Pajak yang telah diproses sampai akhir 2010, sebanyak 42 laporan hasil analisis transaksi keuangan mencurigakan," kata Direktur Pengawasan dan Kepatuhan PPATK, Subintoro, dalam pesan singkat yang diterima
detikcom, Rabu (17/2/2011).

Pemilik 42 rekening itu berasal dari berbagai level jabatan, mulai kepala seksi hingga eselon II. Indikator mencurigakan itu, imbuh Subintoro, yakni adanya transaksi uang yang nilainya di atas Rp 500 juta.

"Temuan tersebar baik dari segi wilayah maupun dari segi jenjang jabatan, kepala seksi, kepala kantor pratama hingga pejabat eselon II di lingkungan Ditjen Pajak," tandas Subintoro.

Sesuai prosedur, temuan itu nantinya akan ditindaklanjuti ke lembaga yang berwenang menyelidiki seperti KPK, Polri dan Kejaksaan. Sebagai catatan, temuan PPATK menjadi sumber permulaan untuk menyidik kasus korupsi seperti Bahasyim Assifie (divonis 10 tahun penjara) dan Gayus Tambunan (divonis 7 tahun penjara).

(Ari/lh)

1 komentar:

Unknown mengatakan...

Aku harus bersaksi tentang perbuatan baik dari Ibu Amanda Amanda Badan Kredit. Saya Husnah dan saya mengambil waktu saya keluar untuk bersaksi Ibu Amanda karena dia akhirnya menawarkan saya.
Saya dan suami saya masuk ke utang yang sangat besar dengan Bank dan kami mencari pinjaman dari perusahaan pinjaman yang berbeda tetapi semua datang ke sia-sia. sebaliknya mereka membawa kita ke dalam lebih banyak utang meninggalkan kami bangkrut sampai saya datang di kontak dengan Ibu Amanda, yang menawarkan pinjaman. Sekarang kita telah akhirnya menetap utang kami dan memulai bisnis baru dengan uang yang tersisa dari pinjaman. Anda dapat menghubungi dia hari ini untuk pinjaman apapun dan jumlah.
Hubungi Ibu Amanda melalui salah satu email berikut. amandaloans@qualityservice.com atau amandarichardson686@gmail.com atau Anda dapat menghubungi saya melalui email saya untuk arahan lebih lanjut ikmahusnah@gmail.com

Posting Komentar